Salam dari Saya

Foto saya
Terima kasih telah mengunjungi Blog saya. Hal penting dalam hidup,bahwa manusia harus terus berkembang dalam segala hal agar bisa berhasil dan selalu mawas diri. Oleh karena itu kami buat blog ini untuk berbagi tanpa harus menggurui. Semua orang punya kekurangan dan kelebihannya sendiri, dan akan menjadi lebih baik bila mau saling mengisi dan berbagi.

Selasa, 18 Oktober 2016

Everyone has a chapter

Everyone has a chapter they dont  read out  loud
Setujukah anda dg pernyataan diatas?
Memang tidak semua hal ttg diri kita harus diceritakan ke orang lain
Karena kadang justru bisa mengganggu , bukan berarti kita bohong...tetapi kita hanya menceritakan apa yg perlu dan berguna utk di ketahui. 

Orang yg menceritakan semua nya cenderung menjadi nyinyir dan bisa terjebak jadi sombong dan menggurui.

Kalau kita terlalu mengobral cerita kekuatan dan keunggulan sering dianggap pembual dan sombong, sedangkan kalau terlalu banyak menceritakan masalah dan kesedihan akan dijauhi orang .
Maka Bijaksana lah orang yg bisa menjaga lidah dan bicaranya hanya sebatas yg berguna dan diperlukan bagi sesama, bukan sekedar mengobrol semuanya hanya demi ego nya. 

Menurut falsafah Jepang ada 3 wajah kita, wajah pertama untuk semua orang di dunia,  wajah kedua untuk orang terdekat dan keluarga kita, dan wajah ketiga adalah untuk diri sendiri dan Tuhan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar